Contoh Surat Lamaran Kerja Di Mall Untuk Fresh Graduate
Pada umumnya beberapa retail yang terdapat di dalam mall seperti elektronik, komputer & aksesoris, perawatan & kecantikan, makanan & minuman, handphone & aksesoris, perlengkapan rumah, pakaian pria, pakaian wanita, fashion dan aksesoris, fashion ibu, bayi & anak, jam tangan, kesehatan, hobi & koleksi, olahraga & outdoor, souvenir & pesta, buku & alat tulis dan berbagai gerai lainnya yang dapat ditemui di mall.
Nah untuk kalian yang ingin bekerja di gerai atau menjadi bagian di mall, tetaplah kalian akan melamar pekerjaan. Pada artikel kali ini tanpakoma akan berbagi contoh surat lamaran kerja di mall untuk fresh graduate atau orang yang baru menyelesaikan masa studinya dan langsung melamar pekerjaan atau orang yang pertama kali melamar kerja. Surat lamaran pekerjaan merupakan salah satu langkah awal dalam melamar sebuah pekerjaan.
Contoh Surat Lamaran Kerja Di Mall Untuk Fresh Graduate
Mengajukan surat lamaran pekerjaan merupakan bagian awal atau langkah awal dari rangkaian mencari pekerjaan sebelum mengikuti tahapan berikutnya seperti tes atau wawancara. Informasi lowongan pekerjaan berupa pemberitahuan atau pengumuman dapat diperoleh melalui media cetak, media sosial, dari seseorang, job fair dan sumber atau media informasi lainnya.
Bagi Anda yang ingin dibuatkan contoh surat lamaran pekerjaan seperti format dibawah ini dan juga ingin dibuatkan curriculum vitae (daftar riwayat hidup), dapat menghubungi kami melalui:
Facebook : Tanpakoma
Instagram : @tanpakomaofficial
Email : mr300592@gmail.com
Pembayaran dapat dilakukan pada saat ANDA DITERIMA KERJA dan dapat dibayar dengan SEIKHLASNYA. 😊😊😊
Dari Seseorang
Berikut contoh surat lamaran kerja di Mall sebagai Kasir untuk fresh graduate yang penyusunan suratnya disusun berdasarkan informasi lowongan pekerjaan yang diperoleh dari seseorang seperti dari teman, relasi, keluarga dan lainnya.
- Curriculum Vitae (CV) sebanyak 1 (satu) lembar;
- Fotokopi Ijazah terakhir yang telah dilegalisir sebanyak 1 (satu) lembar;
- Fotokopi Transkrip Nilai yang telah dilegalisir sebanyak 1 (satu) lembar;
- Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP) sebanyak 1 (satu) lembar;
- Fotokopi Kartu Keluarga (KK) sebanyak 1 (satu) lembar;
- Fotokopi Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) dari kepolisian sebanyak 1 (satu) lembar;
- Fotokopi Surat Keterangan Berbadan Sehat (SKBS) dari Rumah Sakit sebanyak 1 (satu) lembar;
- Pasfoto ukuran 3x4 sebanyak 3 (tiga) lembar.
Baca Juga:
- Contoh Surat Lamaran Kerja Kasir Fresh Graduate (Bahasa Indonesia)
- Contoh Surat Lamaran Kerja Kasir Fresh Graduate (Bahasa Inggris)
- Contoh Surat Lamaran Kerja Kasir Berpengalaman (Bahasa Indonesia)
- Contoh Curriculum Vitae Kasir Berpengalaman (Bahasa Indonesia)
Job Fair
Job Fair atau Bursa Kerja yaitu merupakan salah satu wadah sebagai tempat bertemunya antara pihak perektur perusahaan dan pelamar atau pencari kerja yang selenggarakan baik dari pemerintah atau swasta sebagai pihak penyelenggara. Berikut contoh surat lamaran kerja di Mall sebagai Sales Promotion Girl (SPG) untuk fresh graduate.
- Daftar riwayat hidup/Curriculum vitae
- Fotokopi ijazah S1
- Fotokopi transkrip nilai
- Fotokopi kartu tanda penduduk
- Fotokopi kartu keluarga
- Fotokopi sertifikat kursus dan pelatihan
- Pasfoto terbaru
Baca juga:
- Contoh Surat Lamaran Kerja Sales Promotion Girl Fresh Graduate (Bahasa Indonesia)
- Contoh Surat Lamaran Kerja Sales Promotion Girl Fresh Graduate (Bahasa Inggris)
- Contoh Surat Lamaran Kerja Sales Promotion Girl Berpengalaman (Bahasa Indonesia)
- Contoh Curriculum Vitae Sales Promotion Girl Berpengalaman (Bahasa Indonesia)
Media Sosial
Media Sosial seperti facebook, instagram atau pinterest dapat dijadikan sebagai sumber/media dalam memperoleh informasi lowongan pekerjaan dan juga dapat dijadikan sebagai dasar dalam penyusunan lamaran pekerjaan. Berikut merupakan application letter di Mall sebagai Sales Promotion Boy (SPB) untuk fresh graduate.
- Daftar Riwayat Hidup
- Fotokopi KTP-Elektronik
- Fotokopi KK
- Fotokopi Ijazah terakhir (legalisir)
- Fotokopi Transkrip Akademik (legalisir)
- Fotokopi SKCK
- Pasfoto terbaru ukuran 3x4 (2 lembar)
Baca juga:
- Contoh Surat Lamaran Kerja Sales Promotion Boy Fresh Graduate (Bahasa Indonesia)
- Contoh Surat Lamaran Kerja Sales Promotion Boy Fresh Graduate (Bahasa Inggris)
- Contoh Surat Lamaran Kerja Sales Promotion Boy Berpengalaman (Bahasa Indonesia)
- Contoh Curriculum Vitae Sales Promotion Boy Fresh Graduate (Bahasa Indonesia)
- Contoh Curriculum Vitae Sales Promotion Boy Berpengalaman (Bahasa Indonesia)
Website
Kalian juga dapat mengunjungi situs atau website resmi perusahaan ataupun situs lowongan pekerjaan seperti kalibrr, glints, jobstreet, karir, dan situs lainnya. Baik yang sudah punya pengalaman kerja maupun yang belum punya pengalaman kerja dapat menyusun sebuah surat lamaran kerja. Dibawah ini contoh surat lamaran kerja di Mall sebagai Pramuniaga untuk fresh graduate.
- Daftar riwayat hidup
- Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP)
- Fotokopi Kartu Keluarga (KK)
- Fotokopi ijazah pendidikan terakhir
- Fotokopi transkrip nilai
- Fotokopi Kartu Tanda Pencari Kerja
- Pasfoto 4x6 terbaru
Baca Juga:
- Contoh Surat Lamaran Kerja Pramuniaga Fresh Graduate (Bahasa Indonesia)
- Contoh Surat Lamaran Kerja Pramuniaga Fresh Graduate (Bahasa Inggris)
- Contoh Surat Lamaran Kerja Pramuniaga Berpengalaman (Bahasa Indonesia)
- Contoh Curriculum Vitae Pramuniaga Berpengalaman (Bahasa Indonesia)
Media Cetak
Informasi lowongan pekerjaan dari media cetak seperti surat kabar, majalah, brosur, baliho, kertas di papan pengumuman, spanduk dan lainnya juga dapat dijadikan sebagai dasar dalam penyusunan surat lamaran kerja. Berikut contoh application letter di Mall sebagai Crew Store bagi fresh graduate.
- Curriculum vitae/Daftar riwayat hidup (1 Lembar)
- Fotokopi Surat Keterangan Lulus (1 Lembar)
- Fotokopi Transkrip Nilai (1 lembar)
- Fotokopi KTP (1 Lembar)
- Fotokopi SKCK (1 Lembar)
- Fotokopi Sertifikat (1 Lembar)
- Pasfoto terbaru (3 Lembar)
Inisiatif Sendiri/Tanpa Mencantumkan Sumber Informasi
Dibawah ini merupakan contoh surat lamaran pekerjaan di Mall sebagai Cleaning Service yang disusun berdasarkan atas inisiatif atau kemauan sendiri. Contoh surat lamaran kerja ini hampir sama dengan surat lamaran kerja yang tanpa mencantumkan sumber informasinya.
- Curriculum Vitae (CV)
- Fotokopi KTP
- Fotokopi KK
- Fotokopi SKHUN
- Fotokopi SKCK
- Surat Keterangan Sehat dari Dokter
- Pasfoto ukuran 3×4 sebanyak 2 lembar
Baca Juga:
Contoh Surat Lamaran Kerja Cleaning Service Fresh Graduate (Bahasa Indonesia)
Contoh Surat Lamaran Kerja Cleaning Service Fresh Graduate (Bahasa Inggris)
Contoh Surat Lamaran Kerja Cleaning Service Berpengalaman (Bahasa Indonesia)
Contoh Curriculum Vitae Cleaning Service Fresh Graduate (Bahasa Indonesia)
Contoh Curriculum Vitae Cleaning Service Berpengalaman (Bahasa Indonesia)
Akhir Kata
Demikianlah contoh surat lamaran kerja di Mall Untuk Fresh Graduate yang baik dan benar. Mudah mudahan dengan adanya application letter ini dapat membantu kalian pada saat melamar pekerjaan yang kamu inginkan. Perbaharui skill dan kemampuan serta pengetahuan kalian dengan mengikuti program pelatihan, workshop, seminar atau melakukan magang.
0 Response to "Contoh Surat Lamaran Kerja Di Mall Untuk Fresh Graduate"
Post a Comment